Resep Cara Membuat Tumis Brokoli Bakso

Resep Cara Membuat Tumis Brokoli Bakso - Semenjak nikah, suami jadi suka banget sm brokoli, karna sering sy ""jejelin"" sayuran ini.. selain sehat, masaknya pun mudah..



dheanita ajeng mulanti



Bahan-bahan
  1. 2 bonggol brokoli
  2. 4 b resep masakan nusantara jawa timur h bakso
  3. 4 bh cabe rawit merah, iris bagi 2
  4. 3 siung bawang putih, iris
  5. 1/2 bh bawang bombay, iris
  6. Secukupnya garam, lada bubuk, royco sedikit, dan kecap manis
  7. 1 sdt saos tiram



Langkah
  1. Potong brokoli per kuntum, cuci bersih
  2. Panaskan minyak, tumis bawang dan cabe hingga harum, masukkan bakso, tumis hingga matang, masukkan saos tiram, kemudian air, garam, royco, kecap, tes rasa
  3. Masukkan brokoli, masak hingga matang, matikan api, dan siap disajikan :)
Tambah langkah


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Cara Membuat Tumis Brokoli Bakso

Posted by wwwcampfire, Published at 11.40.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar