Resep Cara Membuat Asem Asem Sayur

Resep Cara Membuat Asem Asem Sayur - Jadi abis sariawan, dan bener2 gak bisa makan. Begt uda agak enakan sariawannya berasa pingin yang asem asem Jadilahhh inii hehehehe



putri werdo



Bahan-bahan
  1. Segenggam buncis /5-8 batang
  2. resep masakan tradisional botok 1 buah wortel
  3. Segenggam tauge
  4. Bumbu:
  5. 3 siung bawang merah
  6. 2 siung bawang putih
  7. 1 ruas lengkuas
  8. 1 lembar daun salam
  9. Garam
  10. Merica
  11. 1 sdm kecap
  12. 1 sdm gula merah
  13. secukupnya Air
  14. Asem jawa larutnyakan (butuh 5 sdm)
  15. 2 cabe keriting
  16. 3 cabe besar hijau
  17. 7 cabe rawit
  18. 1 buah tomat



Langkah
  1. Ganti Siapkan bahan
  2. Ganti Iris tipis bawang merah dan bawang putih, tomat dan cabe dan larutkan air asem
  3. Ganti Potong sayuran buncis dan wortel
  4. Ganti Siapkan wajan panaskan minyak
  5. Ganti Tumis bumbu, bawang merah wang putih,semua cabe, lengkuas dan daun salam.
  6. Ganti Masukkan wortel dan buncis aduk2 lalu beri air. Tgg hingga sayuran empuk.
  7. Ganti Lalu bumbui dengan garam, merica, kecap, air asem jawa. Lalu aduk2 hingga merata.
  8. Ganti Tambahkan tauge, tgg hingga tauge matang
  9. Ganti Masukkan tomat aduk hingga tercampur lalu matikan api.
  10. Angkat dan sajikan.
Tambah langkah


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Cara Membuat Asem Asem Sayur

Posted by wwwcampfire, Published at 10.58.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar